“Dengan potensi yang ada itu lebih dari cukup untuk membantu perekonomian keluarga,” kata dr Galih.

Dirintis dari 3 Tahun Lalu, Ada Puluhan Jenis Anggur
Sekedar mengulas, jika Taman Anggur Kirana ini telah dirintis sejak 3 tahun yang lalu. Taman anggur ini dikembangkan berawal dari hobi. Bahkan hingga saat ini, Taman Anggur Kirana ini memiliki 70 batang.
Taman Anggur ini dibuka untuk umum setiap Sabtu dan Minggu dengan akses masuk gratis. Pengunjung hanya dikenangkan biaya Rp 100 ribu perkilogram jika ingin membeli anggur.
Adapun Taman Anggur Kirana ini, memiliki puluhan jenis. Diantaranya Bixon, Cerny Cristal, Jupiter, Angelica, Julian. Kemudian Transfigurasi, Andrey-53, Taldun, Akademik, Black Panther, New Baikonur, Ilaria, Tamaki, Sainucad, Catra, Minel, Donesky Ogonyok, Velez, Moonroof. Selanjutnya Early Adora, Tulip, Pestriy, Yamirembo, Aroma Delight dan beberapa jenis anggur lainnya.
Halaman : 1 2 3 4 Selanjutnya









