Komisi III DPR RI Puji Polda NTB: Pengamanan MotoGP Mandalika 2025 Berjalan Aman

- Pewarta

Senin, 6 Oktober 2025 - 20:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mereka menjaga bandara, pelabuhan, jalur utama, hingga kawasan sirkuit secara terukur dan profesional.

Menurut Sari, kesuksesan ini tidak hanya menjadi kebanggaan NTB, tetapi juga membawa citra positif bagi Indonesia di mata dunia.

Stabilitas keamanan disebut menjadi faktor penting dalam menarik investasi dan mendukung keberlanjutan event internasional di masa depan.

Baca Juga :  Ada Diskon Suzuki Fronx Hingga Rp 10 Juta

“Setiap keberhasilan Polda NTB otomatis meningkatkan kepercayaan internasional terhadap Indonesia. Ini kebanggaan bersama yang harus dijaga,” tuturnya.

Meski memberikan apresiasi, Komisi III DPR RI juga menyampaikan beberapa catatan untuk penyempurnaan ke depan.

Sari berharap standar tinggi yang diterapkan selama MotoGP Mandalika bisa dijadikan pedoman bagi kegiatan publik lainnya di NTB.

Baca Juga :  Sinergi TNI-Polri dan Lapas Curup, Jaga Keamanan Tetap Kondusif

“Standar pengamanan yang baik ini harus terus dipertahankan, bahkan ditingkatkan. Kesiapan sarana dan prasarana juga harus tetap dijaga,” tegasnya.

Menutup kunjungan, Sari memastikan DPR RI akan terus mendukung upaya kepolisian dalam menjaga keamanan nasional.

Berita Terkait

Musda KAHMI Kepahiang, Berikut 5 Presidium Terpilih
Batik Kaganga Arum Harumkan Nama Rejang Lebong di Hekrafnas 2025
Lapas Curup Gelar Sidang TPP Bahas Usulan CB, PB, dan Tamping
Putra Mas Percaya Dandim Baru Akan Bawa Warna Baru Bagi Rejang Lebong dan Sekitarnya!
Kemenkeu Satu Mengawal Delapan Cita: Jaminan Fiskal untuk Indonesia Emas 2045
Pemkab Rejang Lebong Buka Seleksi Direksi Perumdam Tirta Bukit Kaba
Kalapas Curup Hadiri Pemusnahan Barang Bukti, Tegaskan Sinergi Penegak Hukum
Dewi Coryati Dorong UMKM Rejang Lebong Naik Kelas Lewat Pelatihan Pemasaran Digital

Berita Terkait

Sabtu, 1 November 2025 - 14:38 WIB

Musda KAHMI Kepahiang, Berikut 5 Presidium Terpilih

Sabtu, 1 November 2025 - 13:11 WIB

Batik Kaganga Arum Harumkan Nama Rejang Lebong di Hekrafnas 2025

Jumat, 31 Oktober 2025 - 18:57 WIB

Lapas Curup Gelar Sidang TPP Bahas Usulan CB, PB, dan Tamping

Jumat, 31 Oktober 2025 - 18:51 WIB

Putra Mas Percaya Dandim Baru Akan Bawa Warna Baru Bagi Rejang Lebong dan Sekitarnya!

Kamis, 30 Oktober 2025 - 05:00 WIB

Kemenkeu Satu Mengawal Delapan Cita: Jaminan Fiskal untuk Indonesia Emas 2045

Berita Terbaru

DAERAH

Musda KAHMI Kepahiang, Berikut 5 Presidium Terpilih

Sabtu, 1 Nov 2025 - 14:38 WIB