“Dengan dukungan banyak pihak, kami optimistis Pasko dapat bersaing di pasar lokal,” katanya.
Produk kopi ini diharapkan menjadi ikon unggulan hasil pembinaan di Lapas Curup.
Selain meningkatkan keterampilan, kegiatan tersebut juga memberi dampak positif bagi warga binaan.
Dengan semangat kemandirian, Lapas Curup berkomitmen mencetak warga binaan yang produktif dan berdaya saing.
Halaman : 1 2









