Lapas Curup Awasi Ketat Layanan Video Call Gratis untuk Warga Binaan

- Pewarta

Rabu, 27 Agustus 2025 - 13:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RADAR.CO.ID – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Curup kembali memberikan fasilitas Video Call Gratis (VICARIS) bagi warga binaan.

Layanan ini disediakan untuk mempererat komunikasi antara warga binaan dengan keluarga.

Dimana ini merupakan bagian dari program rehabilitasi dan reintegrasi sosial.

Kepala Lapas Kelas IIA Curup, David Rosehan melalui Kasi Kamtib, Padil mengatakan bahwa selain sebagai pemenuhan hak dasar.

Baca Juga :  Kalapas Curup Pimpin Kontrol Brandgang, Pastikan Keamanan Tetap Kondusif

Layanan Vicaris juga dinilai penting untuk menjaga aspek sosial dan psikologis warga binaan.

“Tentu dukungan emosional dari keluarga diharapkan mampu memperlancar proses pembinaan yang tengah dijalani,” ujarnya.

Tidak hanya itu, kata Padil bahwa staf keamanab dan ketertiban melakukan pengawasan langsung. Hal ini agar layanan Vicaris berjalan tertib.

Baca Juga :  Lapas Curup Gelar Razia Mendadak, Antisipasi Gangguan Kamtib di Blok Hunian

“Hal ini sekaligus memastikan seluruh warga binaan dapat menggunakan fasilitas tersebut dengan baik dan aman,” sampainya.

Tidak hanya itu, pihak Lapas berharap suasana kondusif dapat terus terjaga sehingga tujuan dari layanan VICARIS benar-benar tercapai. Yakni memperkuat ikatan keluarga dan mendukung keberhasilan rehabilitasi warga binaan. (**)

Berita Terkait

Siapa Sangka! Rejang Lebong Pernah Punya Rumah Sakit Paru Modern Zaman Belanda
Warga Binaan Lapas Curup Tingkatkan Keterampilan lewat Program Menjahit
Lapas Curup Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-97, Kalapas Ajak Bangun Bangsa
1.106 PPPK Resmi Dilantik, Bupati Fikri : Momen Kemenangan Tenaga Honorer
Apel Pagi di Lapas Curup Dorong Disiplin dan Semangat Kerja ASN
Putra Mas : Setiap Usulan Saat Reses Akan Menjadi Pertimbangan DPRD
Libatkan TNI-Polri, Lapas Curup Razia Serentak Seluruh Blok Hunian
Kontrol Area Brandgang Lapas Curup Semakin Intensif

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 06:44 WIB

Siapa Sangka! Rejang Lebong Pernah Punya Rumah Sakit Paru Modern Zaman Belanda

Rabu, 29 Oktober 2025 - 16:56 WIB

Warga Binaan Lapas Curup Tingkatkan Keterampilan lewat Program Menjahit

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:53 WIB

Lapas Curup Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-97, Kalapas Ajak Bangun Bangsa

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:43 WIB

1.106 PPPK Resmi Dilantik, Bupati Fikri : Momen Kemenangan Tenaga Honorer

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:00 WIB

Apel Pagi di Lapas Curup Dorong Disiplin dan Semangat Kerja ASN

Berita Terbaru

DAERAH

Putra Mas Wigoro Dorong UMKM Rejang Lebong Naik Kelas

Senin, 3 Nov 2025 - 08:37 WIB

DAERAH

Musda KAHMI Kepahiang, Berikut 5 Presidium Terpilih

Sabtu, 1 Nov 2025 - 14:38 WIB