Dewan Rejang Lebong Sidak Pembangunan Jalan S Sukowati

- Pewarta

Selasa, 19 Agustus 2025 - 18:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Jalan ini vital bagi masyarakat karena memang merupakan akses utama masyarakat Curup. Sehingga hal ini juga menjadi catatan kami kepada kontraktor untuk mengindahkan,” kata Rizal.

Dewan Soroti Kualitas Aspal

Anggota DPRD Rejang Lebong, Surya ST ikut menyoroti kualitas aspal yang telah terpasang di beberapa titik.

Ia menilai kualitas aspal bergelombang, dan dinilai jauh dari standar.

Baca Juga :  TPP ASN 6 OPD di Rejang Lebong Dipotong 10 Persen

“Jalan Sukowati ini berada di pusat kota. Tentu masyarakat berharap hasil yang maksimal,” ungkap Surya.

Dewan Ingatkan Pekerjaan Jangan Asal-asalan

Sementara itu Anggota DPRD lainnya, Anton Doriska mengatakan jika pihak Kontraktor juga harus mengantisipasi dampak terhadap pekerjaan.

Baca Juga :  Tiba di Gedung DPRD Rejang Lebong, Massa Dikawal Ketat Personel Gabungan

Hal ini agar jangan sampai pekerjaan justru merugikan masyarakat.

“Kami juga menekankan, kontraktor tidak boleh hanya fokus mengejar waktu. Namun juga harus memperhatikan kualitas pekerjaan dan keselamatan pengguna jalan,” ujarnya.

Terkait beberapa temuan dalam Sidak, DPRD Rejang Lebong berencana untuk melayangkan surat ke Dinas PUPRPKP Kabupaten Rejang Lebong.

Berita Terkait

Siapa Sangka! Rejang Lebong Pernah Punya Rumah Sakit Paru Modern Zaman Belanda
Warga Binaan Lapas Curup Tingkatkan Keterampilan lewat Program Menjahit
Lapas Curup Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-97, Kalapas Ajak Bangun Bangsa
1.106 PPPK Resmi Dilantik, Bupati Fikri : Momen Kemenangan Tenaga Honorer
Apel Pagi di Lapas Curup Dorong Disiplin dan Semangat Kerja ASN
Putra Mas : Setiap Usulan Saat Reses Akan Menjadi Pertimbangan DPRD
Libatkan TNI-Polri, Lapas Curup Razia Serentak Seluruh Blok Hunian
Kontrol Area Brandgang Lapas Curup Semakin Intensif

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 06:44 WIB

Siapa Sangka! Rejang Lebong Pernah Punya Rumah Sakit Paru Modern Zaman Belanda

Rabu, 29 Oktober 2025 - 16:56 WIB

Warga Binaan Lapas Curup Tingkatkan Keterampilan lewat Program Menjahit

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:53 WIB

Lapas Curup Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-97, Kalapas Ajak Bangun Bangsa

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:43 WIB

1.106 PPPK Resmi Dilantik, Bupati Fikri : Momen Kemenangan Tenaga Honorer

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:00 WIB

Apel Pagi di Lapas Curup Dorong Disiplin dan Semangat Kerja ASN

Berita Terbaru

DAERAH

Putra Mas Wigoro Dorong UMKM Rejang Lebong Naik Kelas

Senin, 3 Nov 2025 - 08:37 WIB

DAERAH

Musda KAHMI Kepahiang, Berikut 5 Presidium Terpilih

Sabtu, 1 Nov 2025 - 14:38 WIB