‘Ngopi Mas’, Inovasi Polisi di Rejang Lebong Dekatkan Diri dengan Masyarakat Lewat Secangkir Kopi

- Pewarta

Jumat, 22 Agustus 2025 - 04:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RADAR.CO.ID – Siang menjelang sore itu di sebuah desa di Kecamatan Selupu Rejang tampak sederhana namun hangat. Di pos ronda yang terbuat dari kayu, terlihat beberapa bapak-bapak duduk santai dengan pakaian harian mereka.

Ada yang mengenakan kaos oblong, ada pula yang menggunakan topi di kepalanya. Bahkan salah satu bapak-bapak di pos ronda itu terlihat berkacamata.

Tak lama berselang, beberapa polisi berseragam cokelat datang bukan dengan wajah yang tegang atau membawa alat dinas yang lengkap.

Baca Juga :  Polisi Awasi Peredaran Beras SPHP di Rejang Lebong

Namun polisi berseragam cokelat itu membawa teko yang berisi kopi dan beberapa camilan ringan, mengucapkan salam hingga menanyakan kabar.

“Apa kabar hari ini pak,” tanya salah satu polisi sambil menyalami satu persatu warga yang tengah duduk santai di pos ronda.

Tanpa canggung, para polisi itu bergabung dan duduk santai di pos ronda. Polisi itu kemudian menuangkan menuangkan kopi ke gelas-gelas kecil hingga menyodorkan gorengan dan camilan warga.

Baca Juga :  Terapkan Food Security, MBG Polres Rejang Lebong Dijamin Aman dan Higienis Sampai ke Pelajar

Suasana yang semula biasa saja, mendadak terasa lebih akrab. Gelak tawa kecil muncul hingga obrolan secara perlahan pun dimulai. Dari yang ringan-ringan, hingga perlahan mengarah hal penting menyangkut Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas).

Berita Terkait

Warga Binaan Lapas Curup Tingkatkan Keterampilan lewat Program Menjahit
Lapas Curup Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-97, Kalapas Ajak Bangun Bangsa
1.106 PPPK Resmi Dilantik, Bupati Fikri : Momen Kemenangan Tenaga Honorer
Apel Pagi di Lapas Curup Dorong Disiplin dan Semangat Kerja ASN
Putra Mas : Setiap Usulan Saat Reses Akan Menjadi Pertimbangan DPRD
Libatkan TNI-Polri, Lapas Curup Razia Serentak Seluruh Blok Hunian
Kontrol Area Brandgang Lapas Curup Semakin Intensif
3 Titik Drainase Dibangun, Komitmen Fikri-Hendri Tuntaskan Persoalan Banjir di Rejang Lebong

Berita Terkait

Rabu, 29 Oktober 2025 - 16:56 WIB

Warga Binaan Lapas Curup Tingkatkan Keterampilan lewat Program Menjahit

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:53 WIB

Lapas Curup Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-97, Kalapas Ajak Bangun Bangsa

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:43 WIB

1.106 PPPK Resmi Dilantik, Bupati Fikri : Momen Kemenangan Tenaga Honorer

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:00 WIB

Apel Pagi di Lapas Curup Dorong Disiplin dan Semangat Kerja ASN

Minggu, 26 Oktober 2025 - 17:46 WIB

Putra Mas : Setiap Usulan Saat Reses Akan Menjadi Pertimbangan DPRD

Berita Terbaru

DAERAH

Musda KAHMI Kepahiang, Berikut 5 Presidium Terpilih

Sabtu, 1 Nov 2025 - 14:38 WIB