Cara Membuat Eco Enzyme dari Sampah Organik: Mudah, Murah, dan Ramah Lingkungan

- Pewarta

Rabu, 13 Agustus 2025 - 07:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cara Membuat Eco Enzyme dari Sampah Organik

Cara Membuat Eco Enzyme dari Sampah Organik

Contoh perbandingan bahan pembuatan eco enzyme adalah 100 gram gula merah, 300 gram kulit buah atau sisa sayuran (lebih baik menggunakan lebih banyak kulit buah) dan 1 liter air bersih

Kemudian bahan lain yang diperlukan adalah wadah tertutup dari plastik atau kaca dan hindari menggunakan bahwa dari logam.

Kemudian bila ingin cairan ini memiliki aroma yang segar dan tidak menyengat maka tambahkan kulit jeruk.

Baca Juga :  Pupuk Kotoran Ayam, Sumber Nutrisi Berkualitas untuk Pertanian

Langkah-Langkah dan Cara Membuat

Berikut langkah pembuatan eco enzyme di rumah:

Pertama adalah campurkan gula merah dan air ke dalam wadah tertutup (botol plastik atau toples kaca).

Kemudian kedua adalah tambahkan sampah organik seperti kulit buah dan sisa sayuran. Jangan isi wadah hingga penuh, sisakan ruang untuk gas fermentasi.

Baca Juga :  Masih Ada Kesempatan Bagi Honorer Gagal PPPK Tahap 1, Ini yang Harus Dilakukan : Semoga Berhasil!

Selanjutnya adalah tutup rapat dan simpan di tempat yang kering dan bersuhu ruangan.

Dalam proses pembuatannya ada beberapa hal yang harus diperhatikan yaitu pada minggu pertama buka tutup setiap hari untuk mengeluarkan gas.

Kemudian pada minggu kedua dan ketiga buka tutup setiap dua hari sekali.

Berita Terkait

Dukung Penguatan Program Penyuluhan, PMW Siap Kawal Kemajuan Pertanian Rejang Lebong
1.106 PPPK Resmi Dilantik, Bupati Fikri : Momen Kemenangan Tenaga Honorer
Lapas Curup Tingkatkan Produksi Pertanian Melalui Perawatan Intensif di SAE
Distankan Optimis Target Cetak Sawah Rakyat Tercapai
Bawa 4,9 Gram Sabu, Pasangan Suami Istri di Rejang Lebong Ditangkap Polisi
Cabuli 2 Anak Tetangga Sekaligus, Pria di Rejang Lebong Masuk Sel
Penanaman Jagung Kuartal IV, Kapolda Banten: Bukti Nyata Kehadiran Polri untuk Rakyat
DVI Polda Jatim Berhasil Identifikasi 34 Jenazah Korban Ambruknya Ponpes Al Khoziny Sidoarjo

Berita Terkait

Rabu, 29 Oktober 2025 - 20:53 WIB

Dukung Penguatan Program Penyuluhan, PMW Siap Kawal Kemajuan Pertanian Rejang Lebong

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:43 WIB

1.106 PPPK Resmi Dilantik, Bupati Fikri : Momen Kemenangan Tenaga Honorer

Selasa, 21 Oktober 2025 - 17:38 WIB

Lapas Curup Tingkatkan Produksi Pertanian Melalui Perawatan Intensif di SAE

Rabu, 15 Oktober 2025 - 08:41 WIB

Distankan Optimis Target Cetak Sawah Rakyat Tercapai

Jumat, 10 Oktober 2025 - 19:44 WIB

Bawa 4,9 Gram Sabu, Pasangan Suami Istri di Rejang Lebong Ditangkap Polisi

Berita Terbaru

DAERAH

Musda KAHMI Kepahiang, Berikut 5 Presidium Terpilih

Sabtu, 1 Nov 2025 - 14:38 WIB