Kementerian ATR/BPN Gelar Bimtek Tata Kelola Anggaran

- Pewarta

Sabtu, 23 Agustus 2025 - 09:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RADAR.CO.ID – Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menggelar Bimtek Tata Kelola Anggaran.

Hal ini guna menyamakan persepsi 88 satuan kerja agar pengelolaan anggaran transparan dan akuntabel. Yakni dalam Integrated Land Administration and Spatial Planning Project (ILASPP).

Sekretaris Kementerian ATR/BPN, Pudji Prasetijanto Hadi, mengatakan bahwa ada tiga hal yang perlu dipedomani Satker. Yakni komitmen, profesionalisme dan integritas.

Baca Juga :  Menteri ATR Lantik Pejabat Struktural, Kantah Bengkulu Ikuti Via Virtual

“Untuk mewujudkan hal itu, semua akan berpengaruh dan bergantung pada hasil yang berkualitas, akuntabel, dan bermanfaat,” sampai Sekjen di Aula Prona Kementerian ATR/BPN, Jakarta, Rabu (20/08/2025).

Sekjen berharap dalam hal ini ILASPP bisa memberikan dampak yang nyata bagi masyarakat.

Sementara itu Irjen Kementerian ATR/BPN, Dalu Agung Darmawan juga menegaskan jika

Baca Juga :  Kementerian ATR/BPN Terima Delegasi Nepal untuk Learning Exchange

Bimtek diselenggarakan guna menyelaraskan pemahaman Satker.

Dengan demikian, maka output yang dihasilkan sejalan dengan arah kebijakan strategis kementerian.

“Kami juga ada di sini juga untuk mememastikan, jika setiap komponen proyek harus koordinasi dengan baik. Serta setiap kegiatan harus berjalan sesuai dengaj perencanaan,” tandasnya. (**)

Berita Terkait

1.106 PPPK Resmi Dilantik, Bupati Fikri : Momen Kemenangan Tenaga Honorer
Bawa 4,9 Gram Sabu, Pasangan Suami Istri di Rejang Lebong Ditangkap Polisi
Cabuli 2 Anak Tetangga Sekaligus, Pria di Rejang Lebong Masuk Sel
Penanaman Jagung Kuartal IV, Kapolda Banten: Bukti Nyata Kehadiran Polri untuk Rakyat
DVI Polda Jatim Berhasil Identifikasi 34 Jenazah Korban Ambruknya Ponpes Al Khoziny Sidoarjo
Warga Rejang Lebong Jadi Korban Penusukan, Pelaku Diduga Ayah Kekasihnya
Jaksa Temukan Peran Ganda Tersangka Keempat Korupsi Makan Minum RSUD Rejang Lebong
DPC Partai Nasdem se Kabupaten Rejang Lebong Dikukuhkan

Berita Terkait

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:43 WIB

1.106 PPPK Resmi Dilantik, Bupati Fikri : Momen Kemenangan Tenaga Honorer

Jumat, 10 Oktober 2025 - 19:44 WIB

Bawa 4,9 Gram Sabu, Pasangan Suami Istri di Rejang Lebong Ditangkap Polisi

Jumat, 10 Oktober 2025 - 10:52 WIB

Cabuli 2 Anak Tetangga Sekaligus, Pria di Rejang Lebong Masuk Sel

Kamis, 9 Oktober 2025 - 13:48 WIB

Penanaman Jagung Kuartal IV, Kapolda Banten: Bukti Nyata Kehadiran Polri untuk Rakyat

Rabu, 8 Oktober 2025 - 15:29 WIB

DVI Polda Jatim Berhasil Identifikasi 34 Jenazah Korban Ambruknya Ponpes Al Khoziny Sidoarjo

Berita Terbaru

DAERAH

Musda KAHMI Kepahiang, Berikut 5 Presidium Terpilih

Sabtu, 1 Nov 2025 - 14:38 WIB